7 Manfaat Kunyit dan Kurkumin Untuk Kesehatan Tubuh Anda

Seringkali dipakai sebagai salah satu bahan dari gulai atau kari, kunyit sudah digunakan di India selama ribuan tahun sebagai rempah-rempah maupun obat-obatan. Tetapi penelitian medis tentang kandungan kunyit baru saja dilakukan beberapa tahun belakangan ini. Para peneliti tersebut menemukan berbagai macam jenis kandungan penting untuk tubuh, terutama senyawa yang disebut